Rabu, 23 Desember 2009

Hidup Lebih Berarti dengan Banyak Memberi

"Kita mencari penghidupan (nafkah) dari apa yang kita raih, tetapi kita membuat kehidupan dengan apa yang bisa kita beri"
(Winston Churchill)

P.Menon adalah serang tokoh politik di India selama perjuangan bagi kemerdekaan dari Inggris setelah perang dunia II. Dia telah mengalami kebangkitan dalam kehidupannya. Sebagai anak tertua dari dua belas anak, ia berhanti sekolah di usia tiga belas tahun dan bekerja sebagai buruh, penambang batu bara, karyawan pabrik, bahkan bengkel. Di setiap pekerjaannya, dia memiliki reputasi (nama baik) sebagai orang yang penuh integrasi.
Ketika Menon tiba di Delhi untuk mencari pekerjaan sebagai pegawai pemerintahan, semua miliknya termasuk uang dan identitasnya dicuri di stasion kereta api. Dengan frustasi dia kembali dan meminjam lima belas rupee untuk bisa bekerja. Sikh memberinya uang. Ketika Menon meminta lamatnya agar dia dapat membayarnya nanti, Sikh berkata bahwa Menon berhutang pada orang asing siapapun dia yang membutuhkan, yang datang kepadanya sepanjang ia hidup. Bantuan itu datang dari orang asing maka harus dikembalikan pada orang asing. (Van Crouch).
Menon tidak pernah melupakan. Sehari sebelum ia meninggal, tindakan sadarnya yaitu memberi lima belas rupee kepada seorang pengemis yang datang ke rumahnya meminta uang untuk membeli sandal barunya.
Berikanlah apa yang kamu bisa sebanyak mungkin dan sesering yang kamu bisa. Karena walaupun begitu, Allah SWT akan membalasnya apa yangtelah Anda berikan.

Rabu, 09 Desember 2009

Pasar IT


Saat ini yg menjadi pelopor dalam perkembangan IT paling banyak adalah perusahaan raksasa, yang menjadikan keuntungan sebagai pendorong inovasi IT dan meluncurkan produk-produk baru.

Misalnya Microsoft yang terus menerus mengembangkan teknologi OS nya agar bisa mengeluarakan versi Windows terbaru, dan tentu saja agar memperoleh untung banyak. Demikian juga dengan Apple, yang terus berinovasi, tak hanya di OS tapi juga di gadget telekomunikasi macam music player dan smart phone, tentunya bukan hanya agar bisa menguasai teknologi terbaru, tapi juga agar menadapat untung berlipat.






Perusahaan IT dengan harga saham tertinggi saat ini, Google, bisa menjadi semaju ini bukan hanya karena mampu menghasilkan teknologi IT terbaru tapi juga karena mampu melakukan inovasi bisnis. Google singkatnya bisa menjual produk teknologinya. Misalnya dengan menawarkan iklan pada hasil pencarian yang sesuai (AdSense), menwarkan peta Online dengan fitur tambahan bila berbayar (Google Earth) dan citra korporasi yang bersih ( dengan moto "You can make money without doing evil").

Prinsip ekonomi juga menjadi semacam seleksi alam bagi jenis teknologi mana yang layak berkembang dan teknologi mana yang harus tergusur. Contoh klasik adalah persaingan antara protokol Gopher dan HTTP.

Pada saat World Wide Web masih dalam dalam masa awal, Gopher merajai sebagai protokol untuk transfer hypertext dan data. Gopher memiliki fitur sintaks sederhana, hirarki seperi file dan fungsi serching. Namun kemudian Goper digusur oleh World Wide Web dan hingga sekarang World Wide Web adalah protokol default untuk Internet.

Persaingan di bidang IT memang kebanyakan dikuasai oleh Vendor-vendor raksasa, seperti google, microsoft, dll.
sehìngga pengembng lain sulit untuk berkembang atau pling tdk bertahan...

Publik juga sdh tlanjur 'jatuh cnta' dan cnderung termakn oleh ktenaran produk dr perushaan2 tsbt, dan tdk mw memalingkn muka, mskipun mgkin ad yg lbh baek mnwrkn produk IT nya.
By : Cahyo & Friends

Senin, 07 Desember 2009

Jangan Pernah Bosan Belajar

"Yang Anda pelajari setelah mengetahuinya adalah
hal yang paling berarti"
(John Wooden)
Diceritakan oleh Van Crouch, bahwa ada seorang lelaki muda seringkali memilki kesempatan untuk berjalan di dekat rumah profesor yang cukup terhomat di masyarakatnya. Dia memperhatikan bahwa sepanjang waktu saat dia melewati rumah profesor itu, baik di pagi hari atau larut malam, dia melihat profesor itu membaca.
Suatu hari dia berkesempatan berbicara dengan sang profesor itu dan bertanya. "Doktor, saya ingin mengetahui, apa yang membuat anda terus-menerus belajar? Anda kan sudah berada di puncak di bidang anda: seorang profesor dengan banyak kesempatan untuk berbicara di berbagai universitas. Tetapi Anda kelihatannya tidak berhenti untuk belajar."
"Dik, saya lebih suka menyuruh para mahasiswa untuk minum setelah mereka berlari dari pada setelah berenang di tempat itu saja." Jawab sang profesor.


John Wooden, seorang pelatih terpercaya di UCLA, juga demikian. Dai percaya bahwa kita tidak boleh berhenti dan berkembang apa yang kita lanjutkan untuk terus balajar dan membuat kita kaya, lebih dalam dan lebih indah.
Dalam islam memuat perintah agar selalu belajar. Ayat Al-Qur'an yang pertamakali turun memerintah agar mau membaca atau dengan kata lain agar terampil membaca. Artinya juga agar selsu belajar karena dengan belajar seseorang akan mampu mendulang lautan ilmu.
Rasullah Saw. tidak meminta harta dan perhiasan atau mahkotatetapi beliau meminta agar dianugrahi ilmu "Rabbi zidnii'ilman (Rabbi tambahkanlah ilmu kepadaku'), demikian permohonan beliau.

Sebagian Perkembangan IT di Indonesia

Teknologi Informasi diIndonesia cukup cepat sekali berkembang akhir2 ini setelah sempat terhenti beberapa waktu lalu karena badai krisis tapi 2 tahun belakangan mulai banyak perusahaan mulai investasi pada Teknologi Informasi. contohnya dari infrastuktur makin banyaknya jaringan yang di bangun baik jaringan kable ataupun wireless. Adanya gateway IIX yang baru di tahun lalu, dan masih banyak lagi.

Untuk berkembang kita harus melihat dulu source utamanya....
INTERNET..!! sumber segala informasi.... itu juga masih susah di akses di indonesia... terutama LAMBAT... apa lagi mahalnya GAK TAHAN!!!
Klo mahal tp cepet sih masi gpp asal flatrate... tp klo murah tp lambat gak bole itu!
Kenapa ya ga ada orang bikin perusahaan lg buat telekomunikasi indonesia? ga di izinkan?

IT di indonesia klo di lihat dari barang impornya sih berkembang terus... dan laku terus...

Tapi IT indonesia klo di lihat dari segi produktifnya itu masih kurang! di banding sama singapore... skrg singapore uda bisa bikin device manufacture sendiri ky Handycam ...

Posting-nya Cahyo3M
Avançar
 

Topo